~~~ Welcome to my blog! And don't forget to visit again ^^ Arigato! ありがとう ~~~
Welcome to Chovanila Zone Blog! Please leave a chat or comment :)
RSS

Thursday 9 May 2013

Ketentuan Penulisan Naskah Novel KKPK, PBC, dan Fantasteen (Penulis Pemula) Dar!Mizan



Ketentuan Naskah Novel, Kumpulan Cerpen dan Komik KKPK
1. Panjang naskah maksimal 40-45 halaman
2. Ditulis pada kertas HVS ukuran A4, 1.5 spasi, Times New Roman 12 pt.
3. Usia untuk penulis KKPK maksimal 12 tahun.
4. Kirimkan naskah yang sudah diketik rapi dan di-print
   ke alamat redaksi mizan via pos (Mizan tidak terima naskah via email),
   dilengkapi dengan :
-  Biodata lengkap (dengan nomor yang bisa dihubungi, dan alamat e-mail)
-  Deskripsi Tokoh
-  Sinopsis cerita
-  Ucapan terima kasih
-  Foto terbaru pengarang dan,
-  Naskah dalam bentuk digital
5. Naskah yang diterbitkan adalah naskah terbaik setelah melalui
   seleksi dan evaluasi selama maksimal 3 bulan.
   Naskah yang tidak lolos seleksi, akan kita kabari via surat
   atau telepon.
6. Naskah yang dikirimkan tidak bisa dikembalikan,
   kecuali disertai dengan perangko. 

Ketentuan Naskah Komik KKPK:

1. Panjang komik 120 halaman, dan
2. Ditulis/digambar pada kertas HVS ukuran polio. 

Naskah Novel, Kumcer (Kumpulan Cerpen), dan Komik, dikirim ke :

Penerbit DAR! Mizan
Jalan Cinambo No. 135 (Cisaranten Wetan)
Ujungberung, Bandung 40294
Telp. (022) 7834310---Faks. (022) 7834311

___________________________________________________________________________



Ketentuan Naskah Novel PBC (Pink Berry Club)

1. Kirimkan naskah dengan tebal halaman 75-100, kertas A4 spasi 1,5
  (hindari penggunaan jenis font Comic Sans).
2. Usia untuk penulis PBC adalah 12-16 tahun.
3. PBC tidak menerima naskah-naskah bertema Fantasi dan Romance.
4. kirimkan naskah yang sudah diketik rapi dan di-print
   ke alamat redaksi mizan via pos (Mizan tidak terima naskah via email),
   dilengkapi dengan :
-  Biodata lengkap (dengan nomor yang bisa dihubungi, dan alamat e-mail)
-  Deskripsi Tokoh
-  Sinopsis cerita
-  Ucapan terima kasih
-  Foto terbaru pengarang ukuran 5 R (dicetak)
-  Naskah dalam bentuk digital
5. Naskah yang diterbitkan adalah naskah terbaik setelah melalui
   seleksi dan evaluasi selama maksimal 3 bulan.
   Naskah yang tidak lolos seleksi, akan kita kabari via surat
   atau telepon.
6. Naskah yang dikirimkan tidak bisa dikembalikan,
   kecuali disertai dengan perangko.

Kirim ke:
Redaksi Mizan
Jalan Cinambo No. 135 Cisaranten Wetan
Ujung Berung Bandung 40294.
 

__________________________________________________________________________



Syarat Penulisan Fantasteen (DAR! Mizan)


1. Kirim naskah dengan tebal halaman 75-100 kertas A4 spasi 1,5 
(hindari penggunaan jenis font Comic Sans).
2. Usia untuk penulis Fantasteen adalah 13-18 tahun.
3. Fantasteen tidak menerima naskah-naskah bertema Romance.
4. kirimkan naskah yang sudah diketik rapi dan di-print  ke alamat redaksi mizan via pos
(Mizan tidak terima naskah via email),
dilengkapi dengan :
-  biodata lengkap (dengan nomor yang bisa dihubungi, dan alamat e-mail)
-  sinopsis cerita
-  ucapan terima kasih
-  foto terbaru pengarang  ukuran 5 R (dicetak)
-  naskah dalam bentuk digital
5. Naskah yang diterbitkan adalah naskah terbaik setelah melalui  seleksi dan evaluasi selama maksimal 3 bulan. Naskah yang tidak layak terbit, akan kita kabari via surat atau telepon.
6. Naskah yang dikirimkan tidak bisa dikembalikan, kecuali disertai dengan perangko.

Kirim ke:
Redaksi Fantasteen Mizan
Jalan Cinambo No. 135 Cisaranten Wetan
Ujung Berung Bandung 40294.
 

______________________________________________________________________________

Kalau ada yang ingin ditanyakan, silahkan bertanya di komentar! Terima kasih... Arigato! :)

Read Comments
  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 comments:

Post a Comment